Cara Reset Pola Dan PIN Vivo V15 Dengan Mudah

Hai guys kali ini mimin akan share sebuah tutorial cara melakukan reset factory untuk ponsel vivo v15 ponsel yang termasuk kelas menengah keatas ini cukup enak untuk dipakai karena ponsel ini mempunyai ram yang cukup besar yaitu 64 gb dengan ram 6gb namun terkadang kita karena hal hal tertentu perlu melakukan factory reset untuk ponsel vivo v15 ini seperti hendak dioper tangan seperti di jual digadai atau alain sebagainya.

Maka mungkin anda harus mereset ponsel anda kesettingan pabrikan supaya data pribadi aganh tidak dicurig atau disalah gunakan oleh orang lain sehingg mesti di logout atau direset seluruh data dari ponsel agan sebelum agan menjualnya selain dari itu menyimpan pola atau pin pada perangkat kita yang hedak dijual tentu akan menyulitkan orang yang hendak membeli ponsel kita maka dari itu pastikan dulu ponsel kita di hapus ketika ponsel masih dibawah kendali kita.

Untuk melakukan factory reset ponsel baik pin, pola atau pengaman apapun sebaiknya melakuan factory reset itu lewat menu settingan jangan menggunakan mode recovery kenapa sebab?? karena kalau menggunakan mode recovery itu di ibaratkan ponsel kita dipa ksa secara sepihak untuk menghapus seluruh data tanpa ada konfirmasi terlebih dahulu sehingga nanti ketika ponsel pertama kali nyala akan meminta verifikasi dan validasi data kita baik data google atau liannya.

Jadi untuk melakukan factory reset itu kita pake metode settingan dan cari factory reset berikut ini langkah langkah hapus data google dan seluruh data ponsel vivo v15 dengan mudah tanpa terkendala verifikasi akun google atau disebut FRP Google Vivo V15.

Langkah Langkah Reset Factory VIVO V15 Yang Baik Dan Benar

  1. Buka Main Menu
  2. Cari Pengaturan/Settings lalu buka
  3. Kemudian scroll atau gulir pada pengaturan lainnya / More Settings dan klik
  4. Pada More Settinga atau pengaturan lainnya cari backup dan reset klik dan pilih Reset All Data
  5. Kemudian terakhir klik Reset Phone dan pilih Eraser Everything.
  6. Selesai


Itulah cara paling ampung reset VIVO V15 tanpa terkendala FRP Google karena kalau kita menggunakan reset lewat recovery dan mode oem tidak diceklis otomatis akan nyangkut di verivikasi akun google dan hal ini yang akan sangat menyulitkan terutama bagi ponsel vivo yang batangan atau bekas sehingga harus berbayar untuk membuka kunci ke service center.